Mahasiswa Baru Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah (PBSD) akan Mengikuti PKKMB Tingkat Program Studi

Sukoharjo, 17 Oktober 2020 Seperti halnya yang telah diadakan Universitas serta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah (PBSD), FKIP, Univet Bantara Sukoharjo akan mengikuti PKKMB Tingkat Program Studi.

Mahasiswa Baru Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah (PBSD), FKIP, Univet Bantara Sukoharjo Mengikuti Orientasi Akademik Mahasiswa Baru FKIP Tahun Akademik 2020/2021 Melalui Virtual Zoom

Sukoharjo, 7 Oktober 2020 Kegiatan yang diselenggarakan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 7 Oktober 2020 ini, pukul 09.00 WIB s/d 12.00 WIB. Virtual zoom dihadiri sebanyak kurang lebih 290 peserta yang terdiri dari dosen

2 Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah (PBSD) FKIP Univet Bantara Sukoharjo Mengikuti Pelatihan Membatik di Museum Radya Pustaka

Surakarta, 5 Oktober 2020 Dalam rangka memperingati Hari Batik yang ke 11 tahun (2 Oktober 2020), Museum Radya Pustaka Surakarta mengadakan pelatihan membatik bersama dengan mendatangkan narasumber dari Batik Danarhadi Surakarta. Terkait pelatihan yang dilaksanakan pada hari Minggu, 4 Oktober

1 Gelar Doktor dari Kajian Budaya Menambah Formasi Baru Doktor di Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah, FKIP, Univet Bantara Sukoharjo

Sukoharjo, 1 Oktober 2020 Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah (PBSD), FKIP, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, pada hari ini, Kamis, 1 Oktober 2020 telah mencetak 1 gelar tambahan Doktor di bidang Kajian Budaya. Dr. Sawitri, S.Sn., M.Hum. telah